Senin, 17 Oktober 2011

"aku dan senjaku"

aku tak tahu akan ku temukan dimana bahagia ku..
tapi, saat kupikir akan berhenti tubuh ku berdiri di hadapmu..
membuat ngilu rasa seluruh tulang punggungku..
ya ,, senja,,
ngilu yang tak akan pernah bisa aku urai betapa itu akan menyakitkanku..
mungkin kau akan memandangku bodoh..
karena masih tetap berdiri di jalan ini..
tapi senja.,
sejatinya pernahkah kau bayangkan meski hanya sepintas,,
bahwa aku tak pernah takut tulang punggungku akan rapuh..
atau bahkan aku tak takut seberapa ngilu tiap keping tulangku yang jatuh..
karena aku bisa melihat warnamu..
warna bahagia ku di jalan ini.. dan mungkin tak akan bisa ku temukan warna mu dijalan lain..
masihkah kau izinkan aku untuk melihat warnamu, senja..?

_16/9/2011_

Tidak ada komentar:

Posting Komentar